Monday, April 11, 2011

1

Menyembunyikan Menu Control Panel


Langkah-langkah menyembunyikan menu control panel :
  1. Langkah pertama klik start-run dan ketik regedit.
  2. Setelah itu kita akan menuju ke : HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer
  3. Klik kanan di tempat yang kosong New – DWORD value
  4. Ganti namanya menjadi NoControlPanel 
  5. Langkah terakhir klik dua kali di nama tersebut dan ubahlah angkanya menjadi 0 atau 1
NB: ( 0 = disable/munculin dan 1 = enable/di Hide tu controlpanelnya)

SELAMAT MENCOBA !!

1 comment:

  1. wah baru tahu ternyata menu control panel dapat disembunyikan juga ya? lumayan buat mencegah komp di otak atik orang. hehe. trims infonya

    ReplyDelete